Korean Eeomuk Cuko Sauce #JagoMasakMinggu5

Resep Korean Eeomuk Cuko Sauce #JagoMasakMinggu5

Melka Faradilla

Melka Faradilla

5.0

(3 Rating)

Olahan seafood korea dengan kuah cuko pempek khas palembang

Bahan Utama

Bahan Eomuk:

1 ekor ikan kembung, buang kepala dan tulangnya

100 gr udang, buang ekor dan kepalanya

1 butir putih telur

2 siung bawang putih

2 sdm tepung tapioka

2 sdt kaldu kaldu bubuk

Secukupnya garam

Bahan Kuah Cuko:

250 ml air

1/2 sdm udang kecepai/ebi

1 sdm air larutan asam jawa

1 1/2 sdm gula merah

1 siung bawang putih

5 buah cabai rawit

2 buah cabai merah

Secukupnya garam

Alat & Perlengkapan

Pisau

Blender

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Pertama buat kuah cukonya terlebih dahulu. Haluskan udang kecepai, bawang putih, cabai rawit dan cabai merah. Lalu campur dengan 250 ml air. Nyalakan api, masak hingha mendidih

Langkah 1

Pertama buat kuah cukonya terlebih dahulu. Haluskan udang kecepai, bawang putih, cabai rawit dan cabai merah. Lalu campur dengan 250 ml air. Nyalakan api, masak hingha mendidih

Kemudian masukkan gula merah, garam dan air asam jawa. Aduk sebentar, masak hingga kuahnya medok. Sisihkan

Langkah 2

Kemudian masukkan gula merah, garam dan air asam jawa. Aduk sebentar, masak hingga kuahnya medok. Sisihkan

Campur daging ikan kembung, udang, putih telur dan bawang putih dalam wadah blender, lalu blend hingga benar-benar halus

Langkah 3

Campur daging ikan kembung, udang, putih telur dan bawang putih dalam wadah blender, lalu blend hingga benar-benar halus

Pindahkan ke wadah lain, tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula

Langkah 4

Pindahkan ke wadah lain, tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula

Aduk hingga tercampur rata

Langkah 5

Aduk hingga tercampur rata

Ambil 1 sdm adonan eomuk, ratakan di atas talenan

Langkah 6

Ambil 1 sdm adonan eomuk, ratakan di atas talenan

Gulung ke arah kiri menggunakan pisau. Untuk memudahkan, basahi pisaunya terlebih dahulu

Langkah 7

Gulung ke arah kiri menggunakan pisau. Untuk memudahkan, basahi pisaunya terlebih dahulu

Gulung terus ke arah kiri sampai berbentuk silinder seperti di gambar

Langkah 8

Gulung terus ke arah kiri sampai berbentuk silinder seperti di gambar

Laku goreng hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang

Langkah 9

Laku goreng hingga matang kecoklatan menggunakan api sedang

Sajikan eomuk bersama kuah cuko

Langkah 10

Sajikan eomuk bersama kuah cuko

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement