Kue Bawang Rasa Daun Jeruk

Resep Kue Bawang Rasa Daun Jeruk

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(1 Rating)

Referensi cemilan di rumah kue bawang rasa daun jeruk bikin si kecil betah di rumah untuk daun jeruk saya gunting biasa jika mau simple bisa diblenderLihat Selengkapnya

Bahan Utama

20 gr tepung tapioka

200 gr tepung terigu

30 gr mentega

6 lembar daun jeruk

Minyak goreng secukupnya

Air secukupnya

Bumbu Halus :

4 siung bawang putih

1/2 sdt garam

1/2 sachet penyedap rasa

1/4 sdt ketumbar bubuk

1 butir telur

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Blender bumbu halus.

Langkah 1

Blender bumbu halus.

Campur tepung terigu dan tepung tapioka.

Langkah 2

Campur tepung terigu dan tepung tapioka.

Masukkan bumbu halus, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan bumbu halus, aduk rata.

Masukkan sedikit demi sedikit air hingga teksturnya pas.

Langkah 4

Masukkan sedikit demi sedikit air hingga teksturnya pas.

Masukkan mentega, uleni hingga tidak lengket di tangan.

Langkah 5

Masukkan mentega, uleni hingga tidak lengket di tangan.

Jika sudah tidak lengket masukkan daun jeruk yang sudah digunting kecil kecil, uleni hingga rata.

Langkah 6

Jika sudah tidak lengket masukkan daun jeruk yang sudah digunting kecil kecil, uleni hingga rata.

Pipihkan lalu iris memanjang sesuai selera.

Langkah 7

Pipihkan lalu iris memanjang sesuai selera.

Panaskan minyak goreng hingga matang, biarkan dingin dan siap untuk disajikan.

Langkah 8

Panaskan minyak goreng hingga matang, biarkan dingin dan siap untuk disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement