Nica ardina rahma
5.0
(1 Rating)
Punya nasi sisa, eits jangan dibuang, mending cobain resep kue nasi ala aku ini.
Blender
Advertisement
Langkah 1
Blender nasi dengan air lalu saring.
Langkah 2
Campurkan semua bahan aduk rata, tutup adonan, tunggu 1 jam.
Langkah 3
Aduk adonan untuk menghilangkan udara, bagi dua adonan beri pewarna secukupnya.
Langkah 4
Panaskan cetakan (olesi minyak/margarin jika cetakan lengket) tuang secukupnya adonan masak dengan api paling kecil, sesaat sebelum matang beri taburan keju parut secukupnya.
Langkah 5
Angkat dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement