Kue Putri Salju #JagoMasakMinggu11

Kue Putri Salju #JagoMasakMinggu11

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(6 Rating)

Ditambah kacang biar lebih enak.

Bahan Utama

1 kg tepung terigu

230 gr kacang tanah sangrai kupas kulit

700 gr margarin

200 gr gula halus

1 sachet vanili

Margarin untuk olesan loyang

Secukupnya gula halus untuk taburan

Alat & Perlengkapan

Loyang

Cara Memasak

Sangrai tepung terigu hingga matang dengan api kecil, sisihkan.

Step 1

Sangrai tepung terigu hingga matang dengan api kecil, sisihkan.

Tumbuk kasar kacang tanah yang sudah disangrai, sisihkan.

Step 2

Tumbuk kasar kacang tanah yang sudah disangrai, sisihkan.

Dalam wadah campur terigu, gula halus, margarin, vanili dan kacang tanah, uleni hingga terampur rata.

Step 3

Dalam wadah campur terigu, gula halus, margarin, vanili dan kacang tanah, uleni hingga terampur rata.

Siapkan loyang yang sudah diolesi margarin, cetak adonan kue diatasnya, panggang hingga kue matang, biarkan dingin.

Step 4

Siapkan loyang yang sudah diolesi margarin, cetak adonan kue diatasnya, panggang hingga kue matang, biarkan dingin.

Siapkan wadah berisi gula halus, masukkan kue kedalamnya. Lumuri dengan gula halus, lakukan hingga habis.

Step 5

Siapkan wadah berisi gula halus, masukkan kue kedalamnya. Lumuri dengan gula halus, lakukan hingga habis.

Tata dalam toples kedap udara.

Step 6

Tata dalam toples kedap udara.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Kue Putri Salju #JagoMasakMinggu11

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Recook kue putri salju nyaaaa yaaa mbaaa @andrenia-giawati alham...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Kue Putri Salju #JagoMasakMinggu11

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Aisah

Aisah

Kue Kacang Keju Salju

Kue Kacang Keju Salju

(5.0)

5 langkah

50

Advertisement