Kue Ulang Tahun Toping Oreo

Resep Kue Ulang Tahun Toping Oreo

Hemi Chanel

Hemi Chanel

4.0

(5 Rating)

Kue ulang tahun dengan toping oreo enak dan simple. Selamat mencoba semoga bermanfaat terimakasih.

Bahan Utama

6 buah telur

150 gram tepung terigu

150 ml minyak goreng

30 gram cokelat bubuk

100 ml susu kental manis coklat

1 sdt ovalet

200 gram gula pasir

1/2 sdt vanili

Bahan Menghias Kue :

Butter cream secukupnya

20 keping biskuit Oreo

Selai strawberry secukupnya

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Langkah yang pertama masukkan ovalet, telur, dan gula pasir mixer hingga putih kental dan berjejak.

Langkah 1

Langkah yang pertama masukkan ovalet, telur, dan gula pasir mixer hingga putih kental dan berjejak.

Setelah putih dan berjejak masukkan tepung terigu dan coklat bubuk beserta minyak goreng, aduk sampai rata.

Langkah 2

Setelah putih dan berjejak masukkan tepung terigu dan coklat bubuk beserta minyak goreng, aduk sampai rata.

Setelah di aduk rata kemudian masukkan ke dalam loyang yang sudah di olesi margarin tipis tipis, kemudian kukus hingga matang selama 30 menit dengan api kecil.

Langkah 3

Setelah di aduk rata kemudian masukkan ke dalam loyang yang sudah di olesi margarin tipis tipis, kemudian kukus hingga matang selama 30 menit dengan api kecil.

Setelah 30 menit kemudian angkat dan adonan di bagi menjadi dua bagian, lalu olesi dengan butter cream yang di campur dengan strawberry, lalu tutup lagi dengan kue potongan nya.

Langkah 4

Setelah 30 menit kemudian angkat dan adonan di bagi menjadi dua bagian, lalu olesi dengan butter cream yang di campur dengan strawberry, lalu tutup lagi dengan kue potongan nya.

Kemudian olesi dengan butter cream dan taburi dengan oreo yang sudah di haluskan.

Langkah 5

Kemudian olesi dengan butter cream dan taburi dengan oreo yang sudah di haluskan.

Kemudian beri toping oreo di atas nya beserta hiasan tulisan ulang tahun dan buah ceri, dan siap di sajikan.

Langkah 6

Kemudian beri toping oreo di atas nya beserta hiasan tulisan ulang tahun dan buah ceri, dan siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement