Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Kuker Kacang Teflon

Resep Kuker Kacang Teflon

Ai Ling

Ai Ling

4.0

(2 Rating)

Resep yang dibuat bareng anak-anak di rumah, tidak pakai mixer dan tan

Bahan Utama

200 gram tepung terigu

1/2 sdt baking powder

1/2 sdt baking soda

50 gram gula aren

50 gram gula halus

1/2 sdt garam

1 buah telur

50 gram kacang yang sudah diblender

100 gram mentega yang sudah dicairkan

1 sdt perisa vanili

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Memasak

Masukan baking powder, garam serta baking soda ke dalam tepung terigu dan aduk.

Langkah 1

Masukan baking powder, garam serta baking soda ke dalam tepung terigu dan aduk.

Masukan gula aren, telur, gula halus, kacang dan perisa vanili ke dalam mentega cair dan diaduk sampai rata.

Langkah 2

Masukan gula aren, telur, gula halus, kacang dan perisa vanili ke dalam mentega cair dan diaduk sampai rata.

Adonan kering masukan ke adonan basah sedikit demi sedikit.

Langkah 3

Adonan kering masukan ke adonan basah sedikit demi sedikit.

Uleni sampai kalis.

Langkah 4

Uleni sampai kalis.

Giling adonan dengan botol supaya sama rata.

Langkah 5

Giling adonan dengan botol supaya sama rata.

Cetak-cetak adonan.

Langkah 6

Cetak-cetak adonan.

Masukan ke teflon yang telah dipanaskan sebelumnya dan jangan lupa di bolak balik supaya matang merata.

Langkah 7

Masukan ke teflon yang telah dipanaskan sebelumnya dan jangan lupa di bolak balik supaya matang merata.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Resep Bahan Terkait

Jihan Sungkar

Jihan Sungkar

Tempe Mendoan Daun Seledri

Tempe Mendoan Daun Seledri

(5.0)

20 mnt

129

Resep Kategori Terkait

Advertisement