Kulit Sapi (Cecek) Bumbu Pedas

Resep Kulit Sapi (Cecek) Bumbu Pedas

Evis Dewi Sarwendah

Evis Dewi Sarwendah

5.0

(1 Rating)

Enak banget!

Bahan Utama

400 gram kulit sapi

1 papan tempe

2 lembar daun salam

1 batang sereh

2 lembar daun jeruk

1 sendok makan gula pasir

1 sendok teh garam

1 sendok teh kaldu bubuk

Minyak goreng secukupnya, untuk menumis

Bumbu Halus :

8 butir bawang merah

4 siung bawang putih

2 butir kemiri

5 buah cabe merah

11 buah cabe rawit (sesuaikan selera)

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak sampai harum dan matang, masukkan daun salam, daun jeruk, dan sereh geprek. Aduk rata lagi.

Langkah 1

Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak sampai harum dan matang, masukkan daun salam, daun jeruk, dan sereh geprek. Aduk rata lagi.

Masukkan potongan kulit sapi (cecek). Aduk rata.

Langkah 2

Masukkan potongan kulit sapi (cecek). Aduk rata.

Bumbui dengan garam, gula, dan kaldu bubuk. Beri sedikit air.

Langkah 3

Bumbui dengan garam, gula, dan kaldu bubuk. Beri sedikit air.

Terakhir masukkan potongan tempe yang sudah di goreng. Aduk rata kembali. Masak sampai bumbu meresap dan air berkurang. Jangan lupa lakukan test rasa.

Langkah 4

Terakhir masukkan potongan tempe yang sudah di goreng. Aduk rata kembali. Masak sampai bumbu meresap dan air berkurang. Jangan lupa lakukan test rasa.

Sajikan lauk selagi hangat.

Langkah 5

Sajikan lauk selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement