Kupat Tahu Magelangan #JajanDiRumah

Resep Kupat Tahu Magelangan #JajanDiRumah

Nungki Wardani

Nungki Wardani

5.0

(1 Rating)

Kupat tahu salah satu kuliner street food Indonesia yang terkenal hingga saat ini. Kuliner murah meriah, mudah dicari dan mengenyangkan. Kuahnya sendiLihat Selengkapnya

Bahan Utama

4 kotak tahu kuning/putih

1 buah lontong

1 genggam tauge, rebus

3 lembar kubis, rendam air panas

1 helai daun seledri

1 sdm bawang goreng

Kecap manis secukupnya

Bumbu Kacang :

50 gram kacang tanah

5 buah cabe rawit

1 siung bawang putih

1/4 sdt garam

Bahan Kuah :

500 ml air

2 lembar daun salam

1 lembar daun jeruk

1 buah asam jawa

2 sdm gula merah

1 sdt garam

2 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Goreng tahu kuning sampai matang. Angkat, tiriskan dan potong-potong sesuai selera.

Langkah 1

Goreng tahu kuning sampai matang. Angkat, tiriskan dan potong-potong sesuai selera.

Cuci bersih kubis, iris memanjang lalu rendam di air panas selama 5 menit, tiriskan.

Langkah 2

Cuci bersih kubis, iris memanjang lalu rendam di air panas selama 5 menit, tiriskan.

Cuci bersih tauge, rebus diair mendidih selama 2 menit. Angkat dan tiriskan.

Langkah 3

Cuci bersih tauge, rebus diair mendidih selama 2 menit. Angkat dan tiriskan.

Kuah: didihkan air, masukkan gula merah, asam jawa, daun salam, daun jeruk dan garam. Masak sampai gula larut, tes rasa dan angkat.

Langkah 4

Kuah: didihkan air, masukkan gula merah, asam jawa, daun salam, daun jeruk dan garam. Masak sampai gula larut, tes rasa dan angkat.

Bumbu kacang: goreng kacang, cabe dan bawang putih. Kemudian haluskan sampai tercampur rata.

Langkah 5

Bumbu kacang: goreng kacang, cabe dan bawang putih. Kemudian haluskan sampai tercampur rata.

Untuk penyajian: iris lontong, lalu tata tahu, kubis dan tauge. Siram dengan kuah dan beri sambal kacang. Sajikan dengan kecap manis, taburan bawang goreng dan daun seledri.

Langkah 6

Untuk penyajian: iris lontong, lalu tata tahu, kubis dan tauge. Siram dengan kuah dan beri sambal kacang. Sajikan dengan kecap manis, taburan bawang goreng dan daun seledri.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement