Kurma Milk Tea

Resep Kurma Milk Tea

Aisah

Aisah

5.0

(4 Rating)

Enak segar banget dan menyehatkan, recook dari chef Yummy. Thank you for recipes chef yummy,saya ijin share ya semoga berkenan 🙏🏻 untuk gula saya kuLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 kaleng susu evavorasi

5 sdm palm sugar

5 buah kurma,potong menjadi kecil - kecil.

150 ml air

1 sdt tepung maezena

1 buah teh celup, seduh dengan 100 ml air panas

Es batu secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan gula dan irisan kurma, sisakan sedikit untuk topping. Tambahkan air dan masak hingga gula mendidih.

Langkah 1

Masukkan gula dan irisan kurma, sisakan sedikit untuk topping. Tambahkan air dan masak hingga gula mendidih.

Masukkan larutan maezena, masak hingga saus mengental. Lalu matikan api dan biarkan hangat.

Langkah 2

Masukkan larutan maezena, masak hingga saus mengental. Lalu matikan api dan biarkan hangat.

Kemudian siapkan semua bahan yang sudah siap.

Langkah 3

Kemudian siapkan semua bahan yang sudah siap.

Tuang saus gula kurma ke dalam gelas, tambahkan es batu dan potongan kurma.

Langkah 4

Tuang saus gula kurma ke dalam gelas, tambahkan es batu dan potongan kurma.

Tuang air teh ke dalam gelas,kemudian masukkan susu evavorasi. Aduk terlebih dahulu sebelum disajikan. Selamat mencoba.

Langkah 5

Tuang air teh ke dalam gelas,kemudian masukkan susu evavorasi. Aduk terlebih dahulu sebelum disajikan. Selamat mencoba.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Welly Herlina

Welly Herlina

Kurma Milk Tea

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

Terima kasih resepnya chef... mantulity

Sumber Resep

Kurma Milk Tea

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait