Kwetiaw goreng

Kwetiaw goreng

Dapoer Yenda

Dapoer Yenda

5.0

(1 Rating)

Bikin nagih saat suasana sejuk. Apalagi dimakan hangat, sedap.

Bahan Utama

1 bungkus mie tiaw

2 butir bawang merah, iris

2 siung bawang putih, iris

2 butir telur ayam

Sawi putih secukupnya

Bumbu halus:

5 buah cabe merah

1 siung bawang putih

Saos tiram secukupnya

Kecap manis secukupnya

Garam halus secukupnya

Lada bubuk secukupnya

Irisan daun seledri secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Memasak

Rebus kwetiau, lalu tiriskan.

Step 1

Rebus kwetiau, lalu tiriskan.

Blender bumbu cabe merah dan bawang putih.

Step 2

Blender bumbu cabe merah dan bawang putih.

Tumis bawang hingga harum.

Step 3

Tumis bawang hingga harum.

Masukkan cabe dan sawi putih, tumis sebentar. Lalu masukkan telur. Aduk hingga tercampur.

Step 4

Masukkan cabe dan sawi putih, tumis sebentar. Lalu masukkan telur. Aduk hingga tercampur.

Masukkan mie tiaw, beri saos tiram, lada bubuk, kecap manis dan secukupnya garam halus. Aduk hingga rata dan matang. Terakhir masukkan irisan daun seledri, sajikan.

Step 5

Masukkan mie tiaw, beri saos tiram, lada bubuk, kecap manis dan secukupnya garam halus. Aduk hingga rata dan matang. Terakhir masukkan irisan daun seledri, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

Kwetiau Sapi

Kwetiau Sapi

(5.0)

7 langkah

85

Advertisement