Lapis Daging

Resep Lapis Daging

Yan Kitchen

Yan Kitchen

5.0

(2 Rating)

Makan bumbunya aja bersama nasi hangat sudah enak banget

Bahan Utama

500 gr daging sapi

1 btr telur

3 lbr daun salam

2 cm laos, geprek

750 ml air

5 sdm kecap manis

1 sdt gula

1 sdt garam (sesuai selera)

1/2 sdt kaldu bubuk

Sedikit minyak

Bumbu halus

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 buah cabe merah

3 butir kemiri

1 sdt ketumbar

1/2 sdt lada bubuk

1/4 sdt pala

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong daging agak lebar

Langkah 1

Potong-potong daging agak lebar

Campur daging dengan semua bahan, aduk rata, lalu biarkan di lemari es selama 1 jam atau lebih

Langkah 2

Campur daging dengan semua bahan, aduk rata, lalu biarkan di lemari es selama 1 jam atau lebih

Panaskan minyak, tumis campuran daging dan bumbu sampai berubah warna

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis campuran daging dan bumbu sampai berubah warna

Tambahkan air, aduk rata, masak sampai air menyusut dan daging empuk

Langkah 4

Tambahkan air, aduk rata, masak sampai air menyusut dan daging empuk

Terakhir tambahkan kecap manis, aduk rata masak lagi sampai bumbu meresap

Langkah 5

Terakhir tambahkan kecap manis, aduk rata masak lagi sampai bumbu meresap

Sajikan

Langkah 6

Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement