Lentho Khas Surabaya #JagoMasak2022

Resep Lentho Khas Surabaya #JagoMasak2022

Sarah Kaalimataw

Sarah Kaalimataw

5.0

(1 Rating)

Lentho merupakan cemilan khas kota Surabaya yang pada umumnya di gunakan untuk membuat menu lontong balap khas Surabaya. Pada umumnya cemilan lezat inLihat Selengkapnya

Bahan Utama

245 gr kacang tolo kering

100 gr kelapa parut

100 gr kentang rebus, parut

2 lembar daun jeruk, iris tipis

1 sdt gula pasir

2 sdt kaldu bubuk rasa ayam

Minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus:

3 siung bawang putih

3 cm kencur

1/2 sdt merica butiran

1/2 sdt ketumbar butiran

1 sdt garam (sesuai selera)

Advertisement

Cara Membuat

Rendam kacang tolo selama 3 jam hingga lunak, kemudian angkat dan tiriskan hingga benar-benar kering.

Langkah 1

Rendam kacang tolo selama 3 jam hingga lunak, kemudian angkat dan tiriskan hingga benar-benar kering.

Kemudian rebus kacang tolo hingga empuk dan mekar, lalu tiriskan.

Langkah 2

Kemudian rebus kacang tolo hingga empuk dan mekar, lalu tiriskan.

Tumbuk kacang tolo rebus hingga halus, lalu sisihkan di sebuah wadah.

Langkah 3

Tumbuk kacang tolo rebus hingga halus, lalu sisihkan di sebuah wadah.

Masukkan kelapa parut dalam wadah berisi kacang tolo halus.

Langkah 4

Masukkan kelapa parut dalam wadah berisi kacang tolo halus.

Masukkan kentang rebus parut, kemudian aduk hingga tercampur rata.

Langkah 5

Masukkan kentang rebus parut, kemudian aduk hingga tercampur rata.

Masukkan bumbu, irisan daun jeruk, telur, bumbu halus, kaldu bubuk, dan gula, lalu aduk hingga tercampur rata.

Langkah 6

Masukkan bumbu, irisan daun jeruk, telur, bumbu halus, kaldu bubuk, dan gula, lalu aduk hingga tercampur rata.

Bentuk adonan bulat panjang atau sesuai selera.

Langkah 7

Bentuk adonan bulat panjang atau sesuai selera.

Panaskan minyak, goreng adonan hingga kering dan matang serta berwarna kuning kecokelatan. Lalu angkat dan tiriskan, kemudian siap disajikan.

Langkah 8

Panaskan minyak, goreng adonan hingga kering dan matang serta berwarna kuning kecokelatan. Lalu angkat dan tiriskan, kemudian siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement