Lidah Sapi Dabu-Dabu

Lidah Sapi Dabu-Dabu

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Simple dan enak banget.

Bahan Utama

100 gram Lidah sapi slice

1 sdt Kaldu jamur

1 sdt Garam

1/4 buah Jeruk nipis

Daun ketumbar secukupnya

Bahan Sambal Dabu-Dabu

5 siung Bawang merah

4 buah Cabe rawit merah

4 buah Cabe rawit hijau

1 buah Tomat hijau

1 buah Jeruk limau

Cara Memasak

Beri lidah sapi perasan jeruk nipis, 1/2 sdt garam dan kaldu jamur.

Step 1

Beri lidah sapi perasan jeruk nipis, 1/2 sdt garam dan kaldu jamur.

Buang bagian tengah pada tomat hijau, kemudian potong dadu kecil dan iris bawang merah, cabe merah dan cabe hijau.

Step 2

Buang bagian tengah pada tomat hijau, kemudian potong dadu kecil dan iris bawang merah, cabe merah dan cabe hijau.

Beri perasan jeruk limau, garam dan kaldu jamur, aduk merata.

Step 3

Beri perasan jeruk limau, garam dan kaldu jamur, aduk merata.

Masak lidah hingga matang.

Step 4

Masak lidah hingga matang.

Sajikan lidah sapi, siram dengan sambal dabu-dabu dan daun ketumbar.

Step 5

Sajikan lidah sapi, siram dengan sambal dabu-dabu dan daun ketumbar.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Lia_Ariani

Lia_Ariani

Sup Wortel Tomat Makaroni

Sup Wortel Tomat Makaroni

(5.0)

6 langkah

2

Advertisement