Lodeh Pedas Rebung Buncis Udang

Resep Lodeh Pedas Rebung Buncis Udang

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Menu favorite keluarga.

Bahan Utama

200 gr rebung, iris tipis

150 gr buncis

10 ekor udang, kupas kulitnya

Cabe rawit utuh secukupnya

1 bungkus santan instan

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

2 sdm gula pasir

800 ml air

Bumbu halus

5 buah cabe merah keriting

8 siung bawang merah

3 siung bawang putih

2 butir kemiri

5 buah cabe rawit

1/2 sdt merica utuh

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Blender bumbu halus, lalu tumis bumbu dengan lengkuas sampai matang dan tanak.

Langkah 1

Blender bumbu halus, lalu tumis bumbu dengan lengkuas sampai matang dan tanak.

Masukkan rebung yang sebelumnya sudah dicuci dan direbus terlebih dahulu, aduk rata. Masukkan buncis dan air, masak sampai mendidih.

Langkah 2

Masukkan rebung yang sebelumnya sudah dicuci dan direbus terlebih dahulu, aduk rata. Masukkan buncis dan air, masak sampai mendidih.

Kemudian masukkan cabe rawit utuh.

Langkah 3

Kemudian masukkan cabe rawit utuh.

Masukkan udang. Aduk rata dan biarkan mendidih sampai udang matang.

Langkah 4

Masukkan udang. Aduk rata dan biarkan mendidih sampai udang matang.

Bumbui dengan santan, garam, gula dan kaldu bubuk. Aduk rata, koreksi rasanya dan siap disajikan.

Langkah 5

Bumbui dengan santan, garam, gula dan kaldu bubuk. Aduk rata, koreksi rasanya dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement