Advertisement
Welly Herlina
5.0
(13 Rating)
Anak-anakku paling lahap makan kalo berkuah.
2 butir telur
1/2 buah wortel
6 buah buncis
3 siung merah, iris
1 siung bawang putih, iris
2 cm jahe, memarkan
3 lembar daun salam
350 ml santan
minyak untuk menumis
garam secukupnya
Advertisement
Langkah 1
Siapkan bahan-bahan yang akan diolah.
Langkah 2
Potong korek api wortel, iris kecil buncis.
Langkah 3
Tumis bawang, jahe dan, daun salam hingga harum.
Langkah 4
Tambahkan wortel dan buncis aduk rata.
Langkah 5
Tuang santan, masak sambil diaduk-aduk,hingga mendidih.
Langkah 6
Setelah mendidih masukkan telur dan garam.
Langkah 7
Masak hingga telur matang, koreksi rasa, dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement