Lontong Bungkus Plastik

Resep Lontong Bungkus Plastik

Bunda Rafa

Bunda Rafa

4.0

(10 Rating)

Plastik yang aku pakai ukuran 1/2 kg ya, lalu aku potong menjadi 2 bagian kemudian bagian yang satunya aku rekatkan kemudian aku bakar di atas api lilLihat Selengkapnya

Bahan Utama

400 gram beras

Plastik es mambo secukupnya

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Beras dicuci bersih lalu tiriskan.

Langkah 1

Beras dicuci bersih lalu tiriskan.

Tusuk-tusuk plastik menggunakan tusuk gigi yang bersih. Kurang lebih 4-5 tusukan.

Langkah 2

Tusuk-tusuk plastik menggunakan tusuk gigi yang bersih. Kurang lebih 4-5 tusukan.

Siapkan plastik kemudian isi dengan beras. Cukup isi 1/2 bagian saja (seperti foto, jangan terlalu penuh atau kurang ya).

Langkah 3

Siapkan plastik kemudian isi dengan beras. Cukup isi 1/2 bagian saja (seperti foto, jangan terlalu penuh atau kurang ya).

Setelah itu, rekatkan bagian atasnya lalu bakar dengan menggunakan api lilin.

Langkah 4

Setelah itu, rekatkan bagian atasnya lalu bakar dengan menggunakan api lilin.

Rebus air hingga mendidih, masukkan bahan lontong. Gunakan api sedang ke kecil saja. Dan bahan lontong harus benar-benar terendam air rebusan ya.

Langkah 5

Rebus air hingga mendidih, masukkan bahan lontong. Gunakan api sedang ke kecil saja. Dan bahan lontong harus benar-benar terendam air rebusan ya.

Masak kurang lebih 2 jam sambil sesekali di cek. Setelah matang, angkat lontong dan tiriskan. Biarkan hingga benar-benar dingin.

Langkah 6

Masak kurang lebih 2 jam sambil sesekali di cek. Setelah matang, angkat lontong dan tiriskan. Biarkan hingga benar-benar dingin.

Kemudian potong-potong dan siap di sajikan.

Langkah 7

Kemudian potong-potong dan siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Retno Adiesty

Retno Adiesty

Lontong Bungkus Plastik

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Assalamualaikum mba, Terima kasih resepnya, awalnya kepingin ban...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Lontong Bungkus Plastik

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement