Lorraine Quiche #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Lorraine Quiche #JagoMasakMinggu2Periode2

matcha

matcha

5.0

(3 Rating)

Teman minum teh di sore hari.

Bahan Utama

Bahan crust:

150 gr tepung segitiga

100 gr butter

1 sdt perasan lemon

2-3 sdm air es

Sejumput garam

Bahan filling:

⅓ bawang bombay cincang halus

2 sdm daging giling

1 mangkuk daun bayam, rebus tiriskan

2 biji jamur kancing, potong²

Secukupnya garam

1 sdm margarin utk menumis

Bahan saos:

200 ml susu full-cream

2 sdm keju melt parut

1 butir kuning telur

1sdm terigu

Secukupnya lada, garam dan pala bubuk

Alat & Perlengkapan

Garpu

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung, butter dan garam. Aduk pake garpu hingga bergerindil. Tambahkan perasan lemon + air es sedikit demi sedikit.

Langkah 1

Campurkan tepung, butter dan garam. Aduk pake garpu hingga bergerindil. Tambahkan perasan lemon + air es sedikit demi sedikit.

Gilas adonan, bentuk di loyang . Tusuk² bagian dasar biar tidak mengenggembung saat di oven. Diamkan di kulkas 15 menit. Baru oven di suhu 180° selama ±15menit

Langkah 2

Gilas adonan, bentuk di loyang . Tusuk² bagian dasar biar tidak mengenggembung saat di oven. Diamkan di kulkas 15 menit. Baru oven di suhu 180° selama ±15menit

Campurkan semua bahan saos. Siapkan bahan filling. Campurkan daging giling dengan lada dan garam secukupnya.

Langkah 3

Campurkan semua bahan saos. Siapkan bahan filling. Campurkan daging giling dengan lada dan garam secukupnya.

Panaskan butter ,tumis daging giling dan bawang bombay hingga harum dan daging berubah warna. Tambahkan jamur aduk-aduk. Baru masukkan bayam, sisihkan.

Langkah 4

Panaskan butter ,tumis daging giling dan bawang bombay hingga harum dan daging berubah warna. Tambahkan jamur aduk-aduk. Baru masukkan bayam, sisihkan.

Tata bahan filling di pie yang sudah setengah matang. Tuangi bahan saos yg sudah di campurkan terlebih dahulu.

Langkah 5

Tata bahan filling di pie yang sudah setengah matang. Tuangi bahan saos yg sudah di campurkan terlebih dahulu.

Panggang di suhu 180° , ±30menit, atau sampai matang (filling tidak berair).

Langkah 6

Panggang di suhu 180° , ±30menit, atau sampai matang (filling tidak berair).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Onna Indriyani

Onna Indriyani

Lorraine Quiche #JagoMasakMinggu2Periode2

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Asik..🥰 Camilan gurih buat temen nonton ntar sore dah jadi.. M...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Lorraine Quiche #JagoMasakMinggu2Periode2

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement