Lumpia Crispy Mie Instan Dan Telur

Resep Lumpia Crispy Mie Instan Dan Telur

bibil_kitchen

bibil_kitchen

5.0

(7 Rating)

Untuk teman nonton tv sambil ngeteh

Bahan Utama

1 bungkus mie instan

7 lembar kulit lumpia

4 butir telur puyuh rebus (kupas)

3 sdm tepung bumbu serbaguna

Secukupnya air bersih

Secukupnya tepung panir

Secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie instan, lalu tiriskan dan campur dengan bumbunya.

Langkah 1

Rebus mie instan, lalu tiriskan dan campur dengan bumbunya.

Ambil 1 lembar kulit lumpia, lalu isi dengan mie dan 1/2 telur puyuh, lalu lipat menyerupai amplop.

Langkah 2

Ambil 1 lembar kulit lumpia, lalu isi dengan mie dan 1/2 telur puyuh, lalu lipat menyerupai amplop.

Campurkan tepung bumbu serbaguna dengan air (teksturnya jangan kental dan jangan terlalu encer ya), lalu gulingkan lumpia ke adonan tepung.

Langkah 3

Campurkan tepung bumbu serbaguna dengan air (teksturnya jangan kental dan jangan terlalu encer ya), lalu gulingkan lumpia ke adonan tepung.

Kemudian balur dengan tepung panir.

Langkah 4

Kemudian balur dengan tepung panir.

Panaskan minyak, lalu goreng lumpia hingga matang.

Langkah 5

Panaskan minyak, lalu goreng lumpia hingga matang.

Lumpia crispy isi mie instan dan telur puyuh siap untuk dihidangkan.

Langkah 6

Lumpia crispy isi mie instan dan telur puyuh siap untuk dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement