Lumpia Goreng Udang Sayur

Resep Lumpia Goreng Udang Sayur

Atlas Collection

Atlas Collection

5.0

(2 Rating)

Lumpia goreng, crispy luarnya, lembek dalamnya seperti rogut

Bahan Utama

100 gram udang kupas cincang

Kulit lumpia (bikin sendiri, ada di resep sebelumnya)

1 buah wortel, kupas dan potong dadu kecil

12 buah buncis, potong kecil

1 sdt gula

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1 butir telur kocok

Sejumput merica

100 ml air

2 siung bawang putih cincang

Advertisement

Cara Membuat

Sediakan kulit lumpia, tidak boleh beku

Langkah 1

Sediakan kulit lumpia, tidak boleh beku

Tumis bawang putih, masukan wortel, biarkan 3 menit lalu masukan air, garam, gula, merica dan kaldu, setelah airnya meresap, masukan buncis dan telur.

Langkah 2

Tumis bawang putih, masukan wortel, biarkan 3 menit lalu masukan air, garam, gula, merica dan kaldu, setelah airnya meresap, masukan buncis dan telur.

Ambil -/+ 1 sdm taruh di lapisan lumpia, dan gulung

Langkah 3

Ambil -/+ 1 sdm taruh di lapisan lumpia, dan gulung

Setelah semua jadi, biarkan -/+ 5 min, lalu siapkan penggorengan dan panaskan minyak goreng

Langkah 4

Setelah semua jadi, biarkan -/+ 5 min, lalu siapkan penggorengan dan panaskan minyak goreng

Goreng hingga kecoklatan, jangan terlalu sering di balik. 1- 2 kali saja agar tidak robek

Langkah 5

Goreng hingga kecoklatan, jangan terlalu sering di balik. 1- 2 kali saja agar tidak robek

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement