Lumpia Kecambah

Resep Lumpia Kecambah

amalia saras

amalia saras

5.0

(1 Rating)

#RecookYummy Pas hujan pas bikin lumpia pas enaknya... jangan lupa saus cocolannya

Bahan Utama

8 lembar kulit lumpia

100 gr toge/ kecambah

1 buah wortel

1 batang daun bawang

2 siung bawang putih

1/4 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt lada bubuk

Perekat : air secukupnya/ putih telur

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang putih hingga wangi.

Langkah 1

Tumis bawang putih hingga wangi.

Masukkan wortel, masak hingga layu.

Langkah 2

Masukkan wortel, masak hingga layu.

Masukkan kecambah, daun bawang garam, kaldu, gula dan lada, aduk rata masak 1/2 matang lalu koreksi rasa.

Langkah 3

Masukkan kecambah, daun bawang garam, kaldu, gula dan lada, aduk rata masak 1/2 matang lalu koreksi rasa.

Siapkan kulit lumpia, beri secukupnya isian lipat rapi rekatkan dengan air/ putih telur.

Langkah 4

Siapkan kulit lumpia, beri secukupnya isian lipat rapi rekatkan dengan air/ putih telur.

Lalu goreng hingga matang.

Langkah 5

Lalu goreng hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement