Lumpia Kulit Tahu #ImlekanDiYummy

Resep Lumpia Kulit Tahu #ImlekanDiYummy

Oknisa Carolina

Oknisa Carolina

5.0

(4 Rating)

Assalammualaiku Yummy lovers...Bikin menu ala2 Imlekan lagi nih. Bikin Lumpia kulit tahu, yang sering ada dalam menu restoran dimsum. Makanan ini tidaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

8 lembar kulit kembang tahu, Kecil

50 gram udang cincang

2 butir telur rebus, iris2

½ buah bengkuang parut

1 buah wortel parut

1 batang daun pre, rajang

⅓ bagian bawang bombay, cincang kasar

1 sdm maizena, larutkan air

Secukupnya minyak goreng

secukupnya daun bawang/kucai, untuk ikat

Bumbu Halus:

3 siung bawang putih

3 butir bawang merah

Bumbu Penyedap:

½ sdt garam

½ sdt lada bubuk

1 sdt gula pasir

½ sdt kaldu jamur

1 sdm saus tiram

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah, campur bumbu halus, udang, wortel, bengkuan, daun pre, bawang bombay, aduk rata.

Langkah 1

Siapkan wadah, campur bumbu halus, udang, wortel, bengkuan, daun pre, bawang bombay, aduk rata.

Tambahkan irisan telur dan bumbu2 penyedapnya, aduk rata.

Langkah 2

Tambahkan irisan telur dan bumbu2 penyedapnya, aduk rata.

Panaskan 3-4 sdm minyak goreng. Lalu tumis isian hingga layu.

Langkah 3

Panaskan 3-4 sdm minyak goreng. Lalu tumis isian hingga layu.

Tambahkan maizena, aduk rata tes rasa. Jika sudah pas, matikan api.

Langkah 4

Tambahkan maizena, aduk rata tes rasa. Jika sudah pas, matikan api.

Ambil selembar kulit tahu, beri isian secukupnya.

Langkah 5

Ambil selembar kulit tahu, beri isian secukupnya.

Lipat dan gulung rapu lalu biri ikatan/lilit dengan daun bawang. Lakukan sampai adonan habis.

Langkah 6

Lipat dan gulung rapu lalu biri ikatan/lilit dengan daun bawang. Lakukan sampai adonan habis.

Lalu goreng hingg matang pada minyak panas. Nb: Saya pakai sedikit minyak goreng dan memggunakan api kecil-sedang.

Langkah 7

Lalu goreng hingg matang pada minyak panas. Nb: Saya pakai sedikit minyak goreng dan memggunakan api kecil-sedang.

Jika sudah matang, angkat tiriskan lalu sajikan. Lumpia Kulit Tahu siap dinikmati dengan saus kesukaan masing2.

Langkah 8

Jika sudah matang, angkat tiriskan lalu sajikan. Lumpia Kulit Tahu siap dinikmati dengan saus kesukaan masing2.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Lilis Dapoer Tara

Lilis Dapoer Tara

Lumpia Kulit Tahu #ImlekanDiYummy

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Halo Mba.. saya recook Lumpia Nori nya ya. terima kasih untuk re...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Lumpia Kulit Tahu #ImlekanDiYummy

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement