Sup Ayam Bekal Anak #MISIHARIANAKNASIONAL

Resep Sup Ayam Bekal Anak #MISIHARIANAKNASIONAL

Muthia

Muthia

5.0

(1 Rating)

Enak.

Bahan Utama

1/2 kg fillet paha ayam

2 liter air

1 porsi nasi putih matang

1 buah kentang

3 buah wortel

2 batang daun seledri

1/4 kg buncis

1/2 sdm garam

1/2 sdm merica bubuk

1/2 sdm kaldu jamur

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan fillet dada ayam, cuci bersih dan tiriskan.

Langkah 1

Siapkan fillet dada ayam, cuci bersih dan tiriskan.

Lalu potong dadu.

Langkah 2

Lalu potong dadu.

Siapkan panci lalu isikan air, setelah air mendidih masukkan filet dada ayam, rebus sampai setengah matang.

Langkah 3

Siapkan panci lalu isikan air, setelah air mendidih masukkan filet dada ayam, rebus sampai setengah matang.

Siapkan kentang lalu kupas kulitnya.

Langkah 4

Siapkan kentang lalu kupas kulitnya.

Lalu potong kentang kotak-kotak kecil.

Langkah 5

Lalu potong kentang kotak-kotak kecil.

Masukkan kentang ke dalam panci.

Langkah 6

Masukkan kentang ke dalam panci.

Siapkan wortel lalu kupas kulitnya lalu potong sesuai selera.

Langkah 7

Siapkan wortel lalu kupas kulitnya lalu potong sesuai selera.

Lalu masukkan wortel ke dalam panci yang berisikan kentang dan fillet ayam.

Langkah 8

Lalu masukkan wortel ke dalam panci yang berisikan kentang dan fillet ayam.

Siapkan buncis, cuci bersih lalu potong seukuran 1 ruas jari, lalu masukkan ke dalam panci.

Langkah 9

Siapkan buncis, cuci bersih lalu potong seukuran 1 ruas jari, lalu masukkan ke dalam panci.

Cuci bersih daun seledri. Lalu iris halus, masukkan ke dalam panci. Masukkan garam, bubuk kaldu jamur dan merica bubuk. Cicipi dan koreksi rasa. Masak sampai wortel dan kentang empuk. Masak sampai matang semuanya. Lalu siap disajikan ke dalam lunch box untuk anak.

Langkah 10

Cuci bersih daun seledri. Lalu iris halus, masukkan ke dalam panci. Masukkan garam, bubuk kaldu jamur dan merica bubuk. Cicipi dan koreksi rasa. Masak sampai wortel dan kentang empuk. Masak sampai matang semuanya. Lalu siap disajikan ke dalam lunch box untuk anak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement