Lupis

Resep Lupis

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

5.0

(3 Rating)

Memanfaatkan sisa beras ketan yang ada.

Bahan Utama

350 gram beras ketan

1 sdm pasta pandan

3/4 butir kelapa parut

1 lembar daun pandan

Garam secukupnya

Daun pisang secukupnya

Bahan Kuah Gula

1/2 tangkup gula merah

200 gram gula pasir

350 ml air

1 sdm tapioka

1 lembar daun pandan

Alat & Perlengkapan

Kompor

Sendok

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih beras ketan, lalu rendam dengan ditambahkan pasta pandan selama 30 menit.

Langkah 1

Cuci bersih beras ketan, lalu rendam dengan ditambahkan pasta pandan selama 30 menit.

Setelah direndam selama 30-45 menit, tiriskan beras ketan.

Langkah 2

Setelah direndam selama 30-45 menit, tiriskan beras ketan.

Ambil daun pisang, lipat segitiga lalu isi beras ketan 1 sampai 2 sendok makan.

Langkah 3

Ambil daun pisang, lipat segitiga lalu isi beras ketan 1 sampai 2 sendok makan.

Bentuk menjadi segitiga lalu sematkan lidi.

Langkah 4

Bentuk menjadi segitiga lalu sematkan lidi.

Rebus air hingga mendidih lalu masukkan lupis. Rebus selama 30 menit, lalu matikan kompor dan diamkan selama 30 menit. Jangan dibuka tutup panci selama didiamkan. Setelah 30 menit rebus kembali selama 15 menit lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Rebus air hingga mendidih lalu masukkan lupis. Rebus selama 30 menit, lalu matikan kompor dan diamkan selama 30 menit. Jangan dibuka tutup panci selama didiamkan. Setelah 30 menit rebus kembali selama 15 menit lalu angkat dan tiriskan.

Kukus kelapa parut dengan ditambahkan garam dan daun pandan.

Langkah 6

Kukus kelapa parut dengan ditambahkan garam dan daun pandan.

Rebus air, gula merah, gula pasir dan pandan hingga mendidih. Lalu tambahkan tepung tapioka yang telah dilarutkan dengan satu sendok makan air.

Langkah 7

Rebus air, gula merah, gula pasir dan pandan hingga mendidih. Lalu tambahkan tepung tapioka yang telah dilarutkan dengan satu sendok makan air.

Sajikan lupis dengan kelapa parut dan kuah gula.

Langkah 8

Sajikan lupis dengan kelapa parut dan kuah gula.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement