Makaroni Skotel Panggang #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Makaroni Skotel Panggang #JagoMasakMinggu3Periode3

mon

mon

4.0

(5 Rating)

Snack gurih yang bisa menambah nafsu makan si kecil.

Bahan Utama

40 gr makaroni kering

1 butir telur

50 ml susu

2 lembar ham

1/2 buah bawang bombay

30 gr keju parut

1 sdt garam

1/2 sdt merica

1 sdt minyak

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Rebus makaroni hingga matang lalu tiriskan dan beri sedikit minyak agar tidak lengket satu dengan yang lain.

Langkah 1

Rebus makaroni hingga matang lalu tiriskan dan beri sedikit minyak agar tidak lengket satu dengan yang lain.

Tumis ham dan bawang bombay sebentar lalu campur dengan makaroni.

Langkah 2

Tumis ham dan bawang bombay sebentar lalu campur dengan makaroni.

Tambahkan susu cair, telur, garam, dan merica lalu aduk hingga tercampur.

Langkah 3

Tambahkan susu cair, telur, garam, dan merica lalu aduk hingga tercampur.

Tambahkan 10 gr keju lalu aduk hingga tercampur.

Langkah 4

Tambahkan 10 gr keju lalu aduk hingga tercampur.

Pindahkan ke loyang lalu taburi sisa keju parut diatasnya. Panggang pada suhu 180°C selama 20 menit.

Langkah 5

Pindahkan ke loyang lalu taburi sisa keju parut diatasnya. Panggang pada suhu 180°C selama 20 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement