Mangut Kepala Manyung

Resep Mangut Kepala Manyung

Dapur_Madina

Dapur_Madina

5.0

(1 Rating)

Enak banget.

Bahan Utama

1 buah ikan asap kepala manyung

10 buah tahu putih

1 papan tempe

2 liter santan

Garam secukupnya

gula pasir secukupnya

kaldu bubuk secukupnya

penyedap rasa secukupnya

Bumbu Halus :

4 buah bawang putih

3 buah kemiri

1 buah terasi

2 cm kunyit

2 cm lengkuas

1 sdm ketumbar

1/2 sdt jinten

1 sdm garam

4 lembar daun jeruk

Bumbu Iris :

100 gr cabai merah

8 buah bawang merah

3 buah bawang putih

2 buah tomat

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Potong cabai, bawang merah, bawang putih dan tomat, sisihkan.

Langkah 1

Potong cabai, bawang merah, bawang putih dan tomat, sisihkan.

Siapkan bumbu halus lalu haluskan dan sisihkan.

Langkah 2

Siapkan bumbu halus lalu haluskan dan sisihkan.

Goreng tahu sampai kering lalu tiriskan.

Langkah 3

Goreng tahu sampai kering lalu tiriskan.

Tumis bumbu halus, cabai ,bawang merah, bawang putih dan tomat sampai harum.

Langkah 4

Tumis bumbu halus, cabai ,bawang merah, bawang putih dan tomat sampai harum.

Pindahkan bumbu dalam panci lalu tuang santan dan masukkan tahu dan tempe.

Langkah 5

Pindahkan bumbu dalam panci lalu tuang santan dan masukkan tahu dan tempe.

Terakhir masukkan ikan asap, garam, gula dan kaldu bubuk, masak sampai mendidih lalu koreksi rasa.

Langkah 6

Terakhir masukkan ikan asap, garam, gula dan kaldu bubuk, masak sampai mendidih lalu koreksi rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Setiaji Kurniawan

Setiaji Kurniawan

Mangut Kepala Manyung

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak Banget

Terima kasih resepnya 🙏

Sumber Resep

Mangut Kepala Manyung

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement