Manisah Udang Masak Santan

Resep Manisah Udang Masak Santan

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Recook dari mbak Lia Ariani. Sayur manisah yang dimasak dengan udang ini rasanya lezat sekali dan bergizi.

Bahan Utama

350 gram manisah

20 ekor udang

1 batang serai

4 lembar daun jeruk

Cabai rawit secukupnya

3 batang daun bawang

65 ml santan instan kara

1000 ml air

Minyak goreng secukupnya

1¼ sdt garam

1 sdt gula

1 sdt kaldu jamur

Bumbu halus

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 buah cabai merah besar

2 butir kemiri

3 cm kunyit

1 sdt ketumbar

Advertisement

Cara Membuat

Rajang manisa seperti korek api. Bersihkan udang, buang kepala dan belah punggungnya. Haluskan bumbu halus.

Langkah 1

Rajang manisa seperti korek api. Bersihkan udang, buang kepala dan belah punggungnya. Haluskan bumbu halus.

Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak hingga harum. Masukkan udang, masak sampai berubah warna.

Langkah 2

Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak hingga harum. Masukkan udang, masak sampai berubah warna.

Masukkan serai, daun jeruk dan cabe rawit. Masukkan manisah, tuang air.

Langkah 3

Masukkan serai, daun jeruk dan cabe rawit. Masukkan manisah, tuang air.

Masukkan manisah dan air.

Langkah 4

Masukkan manisah dan air.

Setelah manisah empuk, masukkan irisan bawang dan santan. Bumbui garam, kaldu jamur dan gula. Koreksi rasanya. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Setelah manisah empuk, masukkan irisan bawang dan santan. Bumbui garam, kaldu jamur dan gula. Koreksi rasanya. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement