Manisan Rambutan

Resep Manisan Rambutan

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Nyegerin dinikmati saat dingin lebih nikmat.

Bahan Utama

500 gr Buah Rambutan

50 gr gula pasir

200 ml Air

1 Buah Jeruk Nipis

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan buah rambutan.

Langkah 1

Siapkan buah rambutan.

Kupas buah rambutan lalu pisahkan daging dan bijinya. Buang bijinya lalu cuci bersih.

Langkah 2

Kupas buah rambutan lalu pisahkan daging dan bijinya. Buang bijinya lalu cuci bersih.

Rebus air dan gula selama 15 menit, matikan api dan tunggu dingin.

Langkah 3

Rebus air dan gula selama 15 menit, matikan api dan tunggu dingin.

Tuang air gula ke dalam rambutan, aduk rata.

Langkah 4

Tuang air gula ke dalam rambutan, aduk rata.

Masukkan irisan jeruk nipis, simpan didalam kulkas selama 40 menit dan siap dinikmati. Yummy..

Langkah 5

Masukkan irisan jeruk nipis, simpan didalam kulkas selama 40 menit dan siap dinikmati. Yummy..

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement