Resep Martabak Singkong 4 Rasa

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(36 Rating)

35 mnt

Rp 35.000

Tanpa Babi

Porsi 4-5 orang

Bahan

350 gr ubi parut diperas

100 gr gula halus

½ sdt fermipan

50 gr tepung terigu

50 gr susu bubuk full cream

1 sdt vanila

1 butir kuning telur

100 ml saus karamel

Bahan Isian:

70 gr coklat mente

70 gr coklat putih parut

70 gr coklat bulat

70 gr coklat green tea

Alat & Perlengkapan

Sendok

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah lalu masukkan singkong yang telah diparut dan gula halus ke dalamnya lalu aduk dengan sendok.

Langkah 1

Siapkan wadah lalu masukkan singkong yang telah diparut dan gula halus ke dalamnya lalu aduk dengan sendok.

Tambahkan fermipan, tepung terigu, susu bubuk, vanila dan kuning telur lalu aduk hingga tercampur rata. Diamkan adonan selama 10 menit dengan menutup dengan kain.

Langkah 2

Tambahkan fermipan, tepung terigu, susu bubuk, vanila dan kuning telur lalu aduk hingga tercampur rata. Diamkan adonan selama 10 menit dengan menutup dengan kain.

Siapkan teflon yang telah diolesi dengan mentega lalu Tuangkan adonan singkong lalu tekan-tekan hingga tipis. Diamkan hingga bagian bawahnya sedikit coklat.

Langkah 3

Siapkan teflon yang telah diolesi dengan mentega lalu Tuangkan adonan singkong lalu tekan-tekan hingga tipis. Diamkan hingga bagian bawahnya sedikit coklat.

Balik singkong yang telah tipis di atas teflon lalu diamkan hingga kecoklatan. Siram dengan saus karamel.

Langkah 4

Balik singkong yang telah tipis di atas teflon lalu diamkan hingga kecoklatan. Siram dengan saus karamel.

Taburkan coklat mente, keju parut, coklat bulat dan coklat green tea di atas singkong. Setelah itu angkat dan sajikan.

Langkah 5

Taburkan coklat mente, keju parut, coklat bulat dan coklat green tea di atas singkong. Setelah itu angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement