Martabak Telur Mini #YummyXtraPoint

Resep Martabak Telur Mini #YummyXtraPoint

Depay Kitchen

Depay Kitchen

5.0

(1 Rating)

Selalu jadi favorit keluarga. Sajikan bersama cabe atau saus sambal sesuai selera.

Bahan Utama

5 butir telur

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1 sdm gula pasir

¼ sdt lada bubuk

3 siung bawang putih, iris halus

4 butir bawang merah, iris halus

½ butir bawang bimbay, potong kotak

2 batang bawang daun

Secukupnya kol

1 butir putih telur, untuk olesan

Advertisement

Cara Membuat

Kocok lepas telur beserta garam, kaldu jamur, gula dan pala bubuk. Sisihkan.

Langkah 1

Kocok lepas telur beserta garam, kaldu jamur, gula dan pala bubuk. Sisihkan.

Tumis bawang putih, bawang merah dan bawang bombay sampai wangi. Masukkan irisan kol, masak sampai kol layu.

Langkah 2

Tumis bawang putih, bawang merah dan bawang bombay sampai wangi. Masukkan irisan kol, masak sampai kol layu.

Masukkan kocokan telur & bawang daun, aduk sebentar saja asal rata. Masak seperti membuat orak arik. Masak setengah matang. Matikan kompor.

Langkah 3

Masukkan kocokan telur & bawang daun, aduk sebentar saja asal rata. Masak seperti membuat orak arik. Masak setengah matang. Matikan kompor.

Ambil selembar kulit lumpia, beri 1 sdm isian. Lipat seperti melipat amplop, rekatkan dengan putih telur. Lakukan sampai habis.

Langkah 4

Ambil selembar kulit lumpia, beri 1 sdm isian. Lipat seperti melipat amplop, rekatkan dengan putih telur. Lakukan sampai habis.

Goreng dalam minyak panas dengan api kecil sampai matang kecoklatan. Angkat, tiriskan dan sajikan.

Langkah 5

Goreng dalam minyak panas dengan api kecil sampai matang kecoklatan. Angkat, tiriskan dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement