Mendoan Tempe Gembus

Resep Mendoan Tempe Gembus

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Varian lain mengolah tempe gembus, soalnya biasanya cuma dioseng-oseng aja.

Bahan Utama

1 bungkus tempe gembus, iris tipis

6 sdm tepung terigu

1 sdm tepung maizena

2 siung bawang putih

1 butir kemiri

1/2 sdt ketumbar bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt kunyit bubuk

Garam secukupnya

Air secukupnya

1 batang daun bawang, potong-potong (ambil bagian daunnya saja)

Advertisement

Cara Membuat

Ulek sampai halus bawang putih dan kemiri.

Langkah 1

Ulek sampai halus bawang putih dan kemiri.

Campur tepung terigu, tepung maizena, garam, kaldu bubuk, ketumbar bubuk, kunyit bubuk dan bumbu halus, tambahkan air sedikit demi sedikit, aduk hingga mengental. Setelah itu tambahkan daun bawang, aduk rata.

Langkah 2

Campur tepung terigu, tepung maizena, garam, kaldu bubuk, ketumbar bubuk, kunyit bubuk dan bumbu halus, tambahkan air sedikit demi sedikit, aduk hingga mengental. Setelah itu tambahkan daun bawang, aduk rata.

Masukkan tempe gembus ke dalam adonan tepung.

Langkah 3

Masukkan tempe gembus ke dalam adonan tepung.

Kemudian goreng hingga matang.

Langkah 4

Kemudian goreng hingga matang.

Setelah matang, angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Setelah matang, angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement