Mie Aceh Shirataki

Resep Mie Aceh Shirataki

Rial Muharni

Rial Muharni

5.0

(1 Rating)

Mie aceh versi pakai mie shirataki.

Bahan Utama

200 gr mie shirataki basah

300 ml air

1 sdm minyak goreng

1/4 buah kol, rajang tipis

2 sdm kecap manis

1 sdm kecap asin

Bumbu halus

18 buah cabai rawit merah

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdm bubuk kari instan

1 sdt ketumbar bubuk

1/2 sdt pala

Bahan Cemplung

1 butir bunga lawang

1 butir kapulaga

6 cm kayu manis

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie shirataki terlebih dahulu lalu tiriskan.

Langkah 1

Rebus mie shirataki terlebih dahulu lalu tiriskan.

Siapkan bahan bumbu halus.

Langkah 2

Siapkan bahan bumbu halus.

Blender semua bahan bumbu halus.

Langkah 3

Blender semua bahan bumbu halus.

Masak bumbu hingga matang lalu masukkan bahan cemplung.

Langkah 4

Masak bumbu hingga matang lalu masukkan bahan cemplung.

Masukkan kol, tunggu hingga matang dan air menyusut lalu masukkan mie shirataki.

Langkah 5

Masukkan kol, tunggu hingga matang dan air menyusut lalu masukkan mie shirataki.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement