Mie Gacoan Ala Rumahan

Resep Mie Gacoan Ala Rumahan

Hemi Chanel

Hemi Chanel

5.0

(1 Rating)

Pedas.

Bahan Utama

500 gram mie basah

250 gram dada ayam

2 lembar daun prei

4 lembar kulit ayam

2 buah bawang putih

Kulit pangsit secukupnya

1/2 sendok teh garam

1/2 sendok teh penyedap rasa

1/2 sendok teh Saori saos tiram

1/2 sendok teh minyak wijen

Minyak goreng secukupnya

Bahan Bumbu Sambal Nya

100 gram cabai rawit

3 buah bawang putih

1/2 sendok teh garam

1/2 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh penyedap rasa

1/2 sendok teh gula pasir

Alat & Perlengkapan

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Langkah yang pertama cuci bersih dada ayam lalu haluskan kemudian tumis hingga matang dan menjadi lembut, tambahkan garam, saori saos tiram, penyedap rasa, aduk sampai rata.

Langkah 1

Langkah yang pertama cuci bersih dada ayam lalu haluskan kemudian tumis hingga matang dan menjadi lembut, tambahkan garam, saori saos tiram, penyedap rasa, aduk sampai rata.

Kemudian masak kulit ayam dan bawang putih lalu tambahkan minyak goreng secukupnya masak hingga matang.

Langkah 2

Kemudian masak kulit ayam dan bawang putih lalu tambahkan minyak goreng secukupnya masak hingga matang.

Rebus cabai rawit kecil dan bawang lalu haluskan, tambahkan garam, gula pasir dan penyedap rasa, aduk sampai rata.

Langkah 3

Rebus cabai rawit kecil dan bawang lalu haluskan, tambahkan garam, gula pasir dan penyedap rasa, aduk sampai rata.

Goreng kulit pangsit hingga matang.

Langkah 4

Goreng kulit pangsit hingga matang.

Kemudian racikan, masukkan minyak ayam berserta sambal lalu tambahkan mienya, aduk sampai rata.

Langkah 5

Kemudian racikan, masukkan minyak ayam berserta sambal lalu tambahkan mienya, aduk sampai rata.

Lalu tiriskan di piring saji kemudian tambahkan ayam lalu bawang prei lalu kulit pangsit dan siap disajikan.

Langkah 6

Lalu tiriskan di piring saji kemudian tambahkan ayam lalu bawang prei lalu kulit pangsit dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement