Mie Goreng Kerupuk Dorokdok

Mie Goreng Kerupuk Dorokdok

Nenden Rizky

Nenden Rizky

5.0

(1 Rating)

Resep enak harga murah kualitas mewah 😍

Bahan Utama

1 bungkus Indomie goreng

5 bungkus kerupuk dorokdok

Kecap secukupnya

Saos Secukupnya

Kol secukupnya

Wortel sesuai selera

2 siung bawang merah

1 siung bawang merah

1 buah telur

Cabe rawit sesuai selera

Usus goreng crispy (optional)

Cara Memasak

Siapkan bahan yang diperlukan.

Step 1

Siapkan bahan yang diperlukan.

Tumis bawang merah dan putih sampai harum.

Step 2

Tumis bawang merah dan putih sampai harum.

Setelah harum masukkan kol, wortel, mie, dan beri air secukupnya.

Step 3

Setelah harum masukkan kol, wortel, mie, dan beri air secukupnya.

Masukan bumbu mie instan.

Step 4

Masukan bumbu mie instan.

Masukkan usus goreng crispy (optional)

Step 5

Masukkan usus goreng crispy (optional)

Masukan saos dan kecap secukupnya dan tambah kerupuk dorokdok.

Step 6

Masukan saos dan kecap secukupnya dan tambah kerupuk dorokdok.

Masak hingga airnya surut, atau berkuah sesuai selera, selesai.

Step 7

Masak hingga airnya surut, atau berkuah sesuai selera, selesai.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

Wati Wartini

Wati Wartini

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

Telur Dadar #YummyXtraPointsMei

(5.0)

20 mnt

44

Advertisement