Mie Goreng Kubis Renyah

Resep Mie Goreng Kubis Renyah

frisna nugroho

frisna nugroho

5.0

(1 Rating)

Simpel tapi enak banget, yummy..

Bahan Utama

3 keping mie kering

150 gr kubis, iris

2 sdm kecap manis

1 sdm kecap asin

1 sdm saus tiram

¼ sdt lada bubuk

¼ sdt kaldu bubuk

3 siung bawang putih, cincang

3 buah cabai rawit, iris

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie sampai matang, lalu tiriskan.

Langkah 1

Rebus mie sampai matang, lalu tiriskan.

Tuang mie ke dalam mangkuk, tambahkan kecap manis, kecap asin, dan saus tiram. Kemudian, aduk sampai rata dan sisihkan.

Langkah 2

Tuang mie ke dalam mangkuk, tambahkan kecap manis, kecap asin, dan saus tiram. Kemudian, aduk sampai rata dan sisihkan.

Tumis bawang putih dan cabai rawit sampai wangi.

Langkah 3

Tumis bawang putih dan cabai rawit sampai wangi.

Masukkan kubis, tambahkan lada bubuk dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan kubis, tambahkan lada bubuk dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Masukkan mie, aduk sampai tercampur rata, dan angkat.

Langkah 5

Masukkan mie, aduk sampai tercampur rata, dan angkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement