Mie Goreng Terasi

Resep Mie Goreng Terasi

Gliantika

Gliantika

5.0

(1 Rating)

Sarapan simple

Bahan Utama

1 bungkus mie telur

1 buah wortel, potong

2 slice daging burger, potong dadu

1 lembar daun kunyit, iris

3 sdm kecap manis

1 sdm saus tiram

Secukupnya garam

Secukupnya lada

Secukupnya kaldu bubuk

Bumbu Halus :

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 buah kemiri

1 sachet terasi blok

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie & tiriskan.

Langkah 1

Rebus mie & tiriskan.

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Masukkan wortel, daging slice & daun kunyit. Masak hingga layu.

Langkah 3

Masukkan wortel, daging slice & daun kunyit. Masak hingga layu.

Masukkan mie tadi. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan mie tadi. Aduk rata.

Masukkan kecap, saus tiram, garam, lada & kaldu bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa. Siap dinikmati dengan pelengkap telur dadar.

Langkah 5

Masukkan kecap, saus tiram, garam, lada & kaldu bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa. Siap dinikmati dengan pelengkap telur dadar.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement