Resep Mie Instan Sambal Korek

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(250 Rating)

20 mnt

Rp 12.000

Tanpa Babi

Porsi 2-3 orang

Bahan Utama

1 bungkus mie instan rebus

Minyak panas secukupnya

2 siung bawang putih

2 siung bawang merah

10 buah cabai rawit

Alat & Perlengkapan

Ulekan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan mie rebus yang telah diberi bumbu.

Langkah 1

Siapkan mie rebus yang telah diberi bumbu.

Ulek bahan sambal korek dengan ulekan hingga sedikit halus. Sisihkan.

Langkah 2

Ulek bahan sambal korek dengan ulekan hingga sedikit halus. Sisihkan.

Panaskan minyak goreng diatas teflon.

Langkah 3

Panaskan minyak goreng diatas teflon.

Tuangkan minyak panas kedalam ulekan cabai. Aduk rata.

Langkah 4

Tuangkan minyak panas kedalam ulekan cabai. Aduk rata.

Campurkan dengan mie rebus. Aduk dan sajikan.

Langkah 5

Campurkan dengan mie rebus. Aduk dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Andini

Andini

Mie Instan Sambal Korek

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

Sesimpel ini menyulap mie instan biasa jadi warrbiasa ✨ #RecookY...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Mie Instan Sambal Korek

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement