Mie Kangkung

Resep Mie Kangkung

Eli Yana

Eli Yana

5.0

(6 Rating)

Olahan kangkung selain di tumis.

Bahan Utama

2 keping mie kering, rebus

1 ikat kangkung, siangi

1 butir telur

1 buah tomat

1 batang daun bawang, potong-potong

secukupnya gula

Bumbu halus :

5 buah cabe rawit

4 siung bawang putih

3 butir kemiri

secukupnya air

secukupnya garam

secukupnya kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Ulek bumbu halus, sisihkan.

Langkah 1

Ulek bumbu halus, sisihkan.

Buat orak arik telur, sisihkan.

Langkah 2

Buat orak arik telur, sisihkan.

Tumis bumbu halus sampai matang, lalu tambahkan daun bawang dan tomat aduk-aduk.

Langkah 3

Tumis bumbu halus sampai matang, lalu tambahkan daun bawang dan tomat aduk-aduk.

Setelah itu masukkan kangkung, tambahkan sedikit air masak sampai layu, bumbui dengan garam, gula dan kecap manis aduk rata.

Langkah 4

Setelah itu masukkan kangkung, tambahkan sedikit air masak sampai layu, bumbui dengan garam, gula dan kecap manis aduk rata.

Terakhir masukkan mie rebus dan telur orak-arik, aduk rata. Koreksi rasa angkat dan sajikan.

Langkah 5

Terakhir masukkan mie rebus dan telur orak-arik, aduk rata. Koreksi rasa angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Vhita Hani

Vhita Hani

Mie Kangkung

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo mbak Eli Yana, makasih sudah berbagi resep. Setor recook y...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Mie Kangkung

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement