Mie Nyemek Kimchi

Resep Mie Nyemek Kimchi

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(1 Rating)

Perpaduan antara kimchi dan mie nyemek yang enak.

Bahan Utama

1 Lempeng Mie

1 Butir Telur

1 buah Sosis

100 Gram Kimchi

2 Siung Bawang Putih Cincang

1 sdm Kecap Manis

Gula Pasir secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

1/2 sdt Lada Bubuk

150ml Air

1 Buah Tomat

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie sampai lunak, lalu tiriskan.

Langkah 1

Rebus mie sampai lunak, lalu tiriskan.

Potong kimchi, lalu sisihkan.

Langkah 2

Potong kimchi, lalu sisihkan.

Masak telur orak arik setengah matang. Masukkan cincangan bawang putih dan irisan sosis. Aduk rata.

Langkah 3

Masak telur orak arik setengah matang. Masukkan cincangan bawang putih dan irisan sosis. Aduk rata.

Masukkan kimchi yang sudah dipotong. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan kimchi yang sudah dipotong. Aduk rata.

Masukkan mie, kecap manis, gula, lada hitam, kaldu bubuk, dan tomat. Aduk rata sampai mengental. Mie nyemek kimchi siap disajikan.

Langkah 5

Masukkan mie, kecap manis, gula, lada hitam, kaldu bubuk, dan tomat. Aduk rata sampai mengental. Mie nyemek kimchi siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Vhita Hani

Vhita Hani

Mie Nyemek Kimchi

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak Banget

Hallo mbak, kebetulan masih punya kimchi trus cari resep masakan...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Mie Nyemek Kimchi

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement