Molen Pisang Legit

Resep Molen Pisang Legit

marlina syaikhu

marlina syaikhu

5.0

(1 Rating)

Kangen bikin molen yang dijual di jalan, cobain cari resepnya dan ternyata gampang banget. Bisa jadi inspirasi kegiatan bareng si kecil selama PPKM juLihat Selengkapnya

Bahan Utama

5 buah pisang

250 gr tepung terigu

3 sdm gula pasir

5 sdm datar mentega

1 sdt perisa vanilla cair

1/2 sdt garam

1 butir telur

5 sdm air

200 ml minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Rolling Pin

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan tepung terigu, gula, mentega, vanilla essence, telur, dan garam. Aduk rata semuanya, lalu tambahkan air sedikit demi sedikit. Kemudian, uleni sampai kalis.

Langkah 1

Campurkan tepung terigu, gula, mentega, vanilla essence, telur, dan garam. Aduk rata semuanya, lalu tambahkan air sedikit demi sedikit. Kemudian, uleni sampai kalis.

Setelah adonan kalis, diamkan sekitar 20-30 menit.

Langkah 2

Setelah adonan kalis, diamkan sekitar 20-30 menit.

Bagi adonan menjadi beberapa bagian, agar mudah dibentuk.

Langkah 3

Bagi adonan menjadi beberapa bagian, agar mudah dibentuk.

Pipihkan menggunakan rolling pin, lalu potong menjadi 3 bagian memanjang.

Langkah 4

Pipihkan menggunakan rolling pin, lalu potong menjadi 3 bagian memanjang.

Potong pisang menyerong kecil, lalu lilitkan kulit molen hingga menutupi seluruh bagian pisang.

Langkah 5

Potong pisang menyerong kecil, lalu lilitkan kulit molen hingga menutupi seluruh bagian pisang.

Goreng molen pisang dengan api kecil, hingga berwarna kecokelatan.

Langkah 6

Goreng molen pisang dengan api kecil, hingga berwarna kecokelatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement