MPASI10+ Bubur Ati Ayam Daun Kelor

Resep MPASI10+ Bubur Ati Ayam Daun Kelor

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Daun kelor banyak sekali manfaatknya untuk bayi. Punya kandungan Vitamin C yang tinggi, vit A, potassium, zat besi, mineral yang tinggi. Makanya sangaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 sdm makan beras organik

100 ml air kaldu ayam

½ buah wortel, potong dadu kecil

1 tangkai daun kelor, petiki daunnya

1 buah ati ayam, potong kecil-kecil

Air secukupnya

½ sdt unsalted butter

Alat & Perlengkapan

Wajan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan pembuatan bubur.

Langkah 1

Siapkan semua bahan pembuatan bubur.

Masukkan beras, wortel, ati ayam, air kaldu ke dalam wajan. Kemudian tambahkan air. Hingga semua bahan terendam sempurna. Masak dengan api kecil sambil di tutup (slow cooker).

Langkah 2

Masukkan beras, wortel, ati ayam, air kaldu ke dalam wajan. Kemudian tambahkan air. Hingga semua bahan terendam sempurna. Masak dengan api kecil sambil di tutup (slow cooker).

Setelah nasi mengembang dan empuk, kemudian masukkan daun kelor.

Langkah 3

Setelah nasi mengembang dan empuk, kemudian masukkan daun kelor.

Masak hingga airnya menyusut (tidak kering ya moms).

Langkah 4

Masak hingga airnya menyusut (tidak kering ya moms).

Biarkan uap panasnya hilang. Kemudian salin ke dalam blender.

Langkah 5

Biarkan uap panasnya hilang. Kemudian salin ke dalam blender.

Tambahkan unsalted butter, kemudian blender kasar.

Langkah 6

Tambahkan unsalted butter, kemudian blender kasar.

Texture nasinya masih kelihatan ya moms, karena ini memang di peruntukkkan untuk bayi usia 10 bulan keatas yang sudah mulai mengenal makanan ber texture. Sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Texture nasinya masih kelihatan ya moms, karena ini memang di peruntukkkan untuk bayi usia 10 bulan keatas yang sudah mulai mengenal makanan ber texture. Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement