Mujair Goreng Bumbu Ketumbar

Resep Mujair Goreng Bumbu Ketumbar

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Enak dan gurih aroma ketumbar.

Bahan Utama

150 gr ikan mujair (1ekor)

Minyak secukupnya untuk menggoreng

Bumbu Marinasi :

2 siung bawang putih

1 siung bawang merah

1 sdt ketumbar

¼ sdt kunyit bubuk

½ sdt garam

½ sdt kaldu jamur

100 ml air

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Buang sisik,bagian perut dan insangnya.  Lalu kucuri dengan jeruk nipis supaya tidak amis kemudian cuci bersih. Sayat sayat bagian kulit ikan.

Langkah 1

Buang sisik,bagian perut dan insangnya. Lalu kucuri dengan jeruk nipis supaya tidak amis kemudian cuci bersih. Sayat sayat bagian kulit ikan.

Blender hingga halus bumbu.

Langkah 2

Blender hingga halus bumbu.

Masukkan bumbu kedalam wadah berisi ikan tambakan kunyit bubuk, garam dan kaldu jamur.

Langkah 3

Masukkan bumbu kedalam wadah berisi ikan tambakan kunyit bubuk, garam dan kaldu jamur.

Lumuri mujair dengan bumbu masukkan bumbu pada bagian dalam sayatan kulit. Diamkan selama 20 menit supaya bumbu meresap.

Langkah 4

Lumuri mujair dengan bumbu masukkan bumbu pada bagian dalam sayatan kulit. Diamkan selama 20 menit supaya bumbu meresap.

Panaskan minyak lalu masukkan mujair dan goreng hingga garing, kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak lalu masukkan mujair dan goreng hingga garing, kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement