Nagasari

Resep Nagasari

Mama Queen

Mama Queen

5.0

(1 Rating)

Jajanan pasar bikin nostalgia.

Bahan Utama

200 gr tepung beras

6 sdm gula pasir

1/2 sdt garam

1/4 sdt vanili bubuk

1 lembar daun pandan

700 ml santan kekentalan sedang

Isian Dan Pelengkap :

Pisang nangka secukupnya

Daun pisang secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Masukan tepung beras, gula pasir, vanili bubuk, garam dan daun pandan ke dalam teflon.

Langkah 1

Masukan tepung beras, gula pasir, vanili bubuk, garam dan daun pandan ke dalam teflon.

Tuang santan, aduk sampai tercampur rata dan tidak bergerindil.

Langkah 2

Tuang santan, aduk sampai tercampur rata dan tidak bergerindil.

Nyalakan api sedang, masak sampai adonan kental dan padat, jangan lupa sambil diaduk-aduk, matikan api.

Langkah 3

Nyalakan api sedang, masak sampai adonan kental dan padat, jangan lupa sambil diaduk-aduk, matikan api.

Kupas pisang nangka lalu potong-potong.

Langkah 4

Kupas pisang nangka lalu potong-potong.

Ambil selembar daun pisang, beri secukupnya adonan nagasari, beri pisang juga.

Langkah 5

Ambil selembar daun pisang, beri secukupnya adonan nagasari, beri pisang juga.

Bentuk jadi tum, lakukan sampai selesai.

Langkah 6

Bentuk jadi tum, lakukan sampai selesai.

Kukus selama 30-40 menit atau sampai tanak.

Langkah 7

Kukus selama 30-40 menit atau sampai tanak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement