Nasi Bakar Sarden

Resep Nasi Bakar Sarden

laily puspitasari

laily puspitasari

5.0

(1 Rating)

Enak dan mudah dibuat. Tambahkan irisan cabe rawit jika suka pedas.

Bahan Utama

1 kaleng Kecil Sarden Original

3 siung Bawang Putih

¼ buah Bawang Bombay

1 buah Tomat iris tipis

1 batang Daun Bawang, iris kasar

½ sdt Garam

1 sdm Gula pasir

Air secukupnya

Pelengkap :

1 ½ piring Nasi Putih

2 genggam Daun Kemangi

4 lembar Daun Pisang

Tusu gigi

Alat & Perlengkapan

grill

Grill Pan

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Tumis bawang bombay, bawang putih, dan irisan tomat sampai layu dan harum. Masukkan sarden, tambahkan air ½ tinggi kaleng sarden.

Langkah 2

Tumis bawang bombay, bawang putih, dan irisan tomat sampai layu dan harum. Masukkan sarden, tambahkan air ½ tinggi kaleng sarden.

Tekan ikan sarden agar hancur. Bumbui garam dan gula pasir. Aduk rata sambil koreksi rasa sesuai selera. Masukkan daun bawang. Masak sebentar sampai layu.

Langkah 3

Tekan ikan sarden agar hancur. Bumbui garam dan gula pasir. Aduk rata sambil koreksi rasa sesuai selera. Masukkan daun bawang. Masak sebentar sampai layu.

Ambil 2 lembar daun pisang. Beri nasi, kemangi, dan ½ bagian tumisan sarden. Bungkus bentuk lontong. Semat kedua ujung dengan tusuk gigi.

Langkah 4

Ambil 2 lembar daun pisang. Beri nasi, kemangi, dan ½ bagian tumisan sarden. Bungkus bentuk lontong. Semat kedua ujung dengan tusuk gigi.

Panaskan grill pan, panggang nasi sampai bagian bawah kecokelatan.

Langkah 5

Panaskan grill pan, panggang nasi sampai bagian bawah kecokelatan.

Balik nasi sampai bagian sisi satunya kecokelatan. Angkat dan sajikan hangat.

Langkah 6

Balik nasi sampai bagian sisi satunya kecokelatan. Angkat dan sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement