Nasi Daun Jeruk

Resep Nasi Daun Jeruk

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(3 Rating)

Nasinya wangi banget. Rasanya juga sangat enak dan bikin ketagihan. Recook resep Emma Zainal.

Bahan Utama

2 cup Beras

6 lembar Daun Jeruk, iris tipis

2 lembar Daun Salam

1 batang Serai, geprek

3 siung Bawang Merah, iris

2 siung Bawang Putih, iris

2 sdm Minyak Goreng

1 sdt Kaldu Bubuk

¼ sdt Merica Bubuk

Air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih beras, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih beras, sisihkan.

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Langkah 2

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Kemudian masukkan daun salam, serai, daun jeruk. 
Tumis hingga sedikit layu. 
Kemudian matikan api.

Langkah 3

Kemudian masukkan daun salam, serai, daun jeruk. Tumis hingga sedikit layu. Kemudian matikan api.

Masukkan tumisan ke dalam rice cooker yang berisi beras.

Langkah 4

Masukkan tumisan ke dalam rice cooker yang berisi beras.

Kemudian beri air sesuai takaran memasak nasi. 
Bumbui dengan kaldu bubuk dan merica bubuk. 
Aduk rata.

Langkah 5

Kemudian beri air sesuai takaran memasak nasi. Bumbui dengan kaldu bubuk dan merica bubuk. Aduk rata.

Masak di dalam rice cooker hingga matang.

Langkah 6

Masak di dalam rice cooker hingga matang.

Jika sudah matang, aduk rata, buang daun salam dan serai. 
Kemudian sajikan di atas piring saji.

Langkah 7

Jika sudah matang, aduk rata, buang daun salam dan serai. Kemudian sajikan di atas piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement