Nasi Goreng Bawang Teri

Resep Nasi Goreng Bawang Teri

Sri Dahliani

Sri Dahliani

5.0

(1 Rating)

Nasi goreng yang cocok untuk anak-anak. Gak pedas tapi yummy.

Bahan Utama

1 piring nasi

2 buah bakso seafood

10-15 ekor teri asin

2 lembar kol

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1/2 tomat ukuran kecil

1/4 sdt garam

1 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Iris bawang merah bawang putih dan tomat.

Langkah 1

Iris bawang merah bawang putih dan tomat.

Belah teri buang tulang dan kotorannya. Potong-potong bakso dan kol.

Langkah 2

Belah teri buang tulang dan kotorannya. Potong-potong bakso dan kol.

Tumis bawang merah hingga layu. Masukkan teri tumis hingga berubah warna.

Langkah 3

Tumis bawang merah hingga layu. Masukkan teri tumis hingga berubah warna.

Masukkan tomat dan bakso. Aduk sambil ditekan-tekan hingga tomat hancur.

Langkah 4

Masukkan tomat dan bakso. Aduk sambil ditekan-tekan hingga tomat hancur.

Masukkan kol aduk rata kemudian tuang nasi putih.

Langkah 5

Masukkan kol aduk rata kemudian tuang nasi putih.

Tambahkan garam dan kecap manis.

Langkah 6

Tambahkan garam dan kecap manis.

Tes rasa lalu matikan api.

Langkah 7

Tes rasa lalu matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement