Nasi Goreng Bunga

Resep Nasi Goreng Bunga

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Nasi goreng dibungkus telur dadar menyerupai bunga ini sungguh menggugah selera. Tak hanya itu, isinyapun kaya serat karena ada sayur wortel, buncis dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 porsi nasi dingin atau sisa kemarin

1 bungkus bumbu nasi goreng ayam

2 butir telur, orak-arik

2 buah sosis, iris tipis

3 butir telur, dadar

Bahan Sayur

5 buah buncis

1/2 buah wortel

1/2 buah jagung manis ukuran kecil

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Potong dadu wortel, serut jagung dan buncis dipotong kecil-kecil. Lalu rebus hingga empuk. Angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Potong dadu wortel, serut jagung dan buncis dipotong kecil-kecil. Lalu rebus hingga empuk. Angkat dan tiriskan.

Panaskan minyak, masukkan 2 butir telur lalu diorak-arik.

Langkah 2

Panaskan minyak, masukkan 2 butir telur lalu diorak-arik.

Masukkan sosis.

Langkah 3

Masukkan sosis.

Masukkan nasi dan bumbu nasi goreng instan, aduk hingga rata.

Langkah 4

Masukkan nasi dan bumbu nasi goreng instan, aduk hingga rata.

Masukkan sayuran, aduk rata. Sisihkan.

Langkah 5

Masukkan sayuran, aduk rata. Sisihkan.

Buat telur dadar satu persatu. Lalu cetak nasi menggunakan cup plastik. Letakkan nasi di piring, lalu bungkus dengan telur dadar. Iris bagian atas telur menyilang lalu balik kelopaknya sehingga membentuk bunga.

Langkah 6

Buat telur dadar satu persatu. Lalu cetak nasi menggunakan cup plastik. Letakkan nasi di piring, lalu bungkus dengan telur dadar. Iris bagian atas telur menyilang lalu balik kelopaknya sehingga membentuk bunga.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement