Nasi Goreng Terasi

Resep Nasi Goreng Terasi

Lyliput Kitchen's

Lyliput Kitchen's

5.0

(1 Rating)

Harum dan rasanya yummy.

Bahan Utama

1 piring nasi putih

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1/2 bungkus terasi

3 lembar sawi hijau

1 butir telur

Gula pasir secukupnya

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Cincang bawang merah dan bawang putih, serta bakar terasi lalu sisihkan.

Langkah 1

Cincang bawang merah dan bawang putih, serta bakar terasi lalu sisihkan.

Panaskan penggorengan, beri sedikit minyak lalu goreng telur, buat orak-arik lalu sisihkan.

Langkah 2

Panaskan penggorengan, beri sedikit minyak lalu goreng telur, buat orak-arik lalu sisihkan.

Tumis bawang dan juga terasi hingga harum.

Langkah 3

Tumis bawang dan juga terasi hingga harum.

Masukkan sawi dan juga nasi putih, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan sawi dan juga nasi putih, aduk rata.

Bumbui dengan gula dan garam, aduk rata lalu koreksi rasa, angkat dan sajikan.

Langkah 5

Bumbui dengan gula dan garam, aduk rata lalu koreksi rasa, angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement