Nasi Kuning Mejikom #JagoMasakMinggu10Periode2

Resep Nasi Kuning Mejikom #JagoMasakMinggu10Periode2

Mama Alfata

Mama Alfata

5.0

(18 Rating)

Harum aroma rempah saat nasi dimasak, menggugah selera.

Bahan Utama

4 cup beras

7 cup santan sedang kekentalannya

1 lembar pandan

2 lembar daun salam

5 lembar daun jeruk

1 batang sereh

1 sdm garam

2 siung bawang putih, memarkan sampai agak hancur

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci beras dan tiriskan. Pindahkan ke panci magicom.

Langkah 1

Cuci beras dan tiriskan. Pindahkan ke panci magicom.

Tambahkan garam dan rempah daun diatas beras.

Langkah 2

Tambahkan garam dan rempah daun diatas beras.

Tambahkan bubuk kunyit.

Langkah 3

Tambahkan bubuk kunyit.

Tuang santan dan aduk merata.

Langkah 4

Tuang santan dan aduk merata.

Masak di magicom sampai nasi matang, aduk rata dan biarkan 5-10menit agar tanak.

Langkah 5

Masak di magicom sampai nasi matang, aduk rata dan biarkan 5-10menit agar tanak.

Sajikan dengan lauk sesuai selera.

Langkah 6

Sajikan dengan lauk sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement