Nasi Liwet

Resep Nasi Liwet

Jihan Sungkar

Jihan Sungkar

5.0

(1 Rating)

Masak spesial buat suami di hari kemerdekaan ini.

Bahan Utama

450 gram beras

1 genggam ikan teri

9 buah cabe rawit

65 ml santan instan

4 lembar daun jeruk

2 lembar daun salam

2 batang serai

8 siung bawang merah

6 siung bawang putih

Bahan Pelengkap :

2 butir telur

Secukupnya daun bawang

Secukupnya merica bubuk

Secukupnya garam

Advertisement

Cara Membuat

Iris bawang merah, bawang putih dan cabe, kemudian geprek serai dan sisihkan.

Langkah 1

Iris bawang merah, bawang putih dan cabe, kemudian geprek serai dan sisihkan.

Goreng ikan teri hingga matang, kemudian tumis bumbu iris, daun salam, daun jeruk dan serai, aduk rata hingga harum lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Goreng ikan teri hingga matang, kemudian tumis bumbu iris, daun salam, daun jeruk dan serai, aduk rata hingga harum lalu angkat dan tiriskan.

Campurkan semua bahan di atas beras, kemudian beri air secukupnya.

Langkah 3

Campurkan semua bahan di atas beras, kemudian beri air secukupnya.

Bumbui dengan garam dan penyedap rasa, koreksi rasa kemudian masak hingga matang.

Langkah 4

Bumbui dengan garam dan penyedap rasa, koreksi rasa kemudian masak hingga matang.

Goreng telur dengan daun bawang, merica dan garam hingga matang lalu sandingkan dengan nasi liwet.

Langkah 5

Goreng telur dengan daun bawang, merica dan garam hingga matang lalu sandingkan dengan nasi liwet.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement