Recook resep Yummy dengan memodifikasi nasinya saya jadikan nasi goreng.
Step 1
Tumis bumbu halus nasi goreng hingga wangi menggunakan minyak goreng secukupnya.
Step 2
Masukkan nasi, aduk rata kemudian tambahkan terasi, garam, kaldu jamur. Masak hingga semua tercampur dan tes rasa matikan api.
Step 3
Kocok semua bahan telur hingga sedikit berbusa.
Step 4
Panaskan teflon yang sudah diolesi tipis minyak goreng kemudian tuang kocokan telur secukupnya dan goreng telur hingga matang.
Step 5
Tata telur di atas plastik wrap atau gulungan sushi, letakkan nasi goreng di atasnya kemudian tambahkan sosis.
Step 6
Gulung rapat nasi telur diamkan sebentar supaya padat.
Step 7
Potong nasi telur gulung sesuai selera dan siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement